Cecar Motif Arif Rahman Rusak Laptop Berisi Rekaman Yosua Masih Hidup, Hakim: Kalau Mau Dimusnahkan Bakar Aja

Kamis, 22 Desember 2022 | 17:06 WIB
Cecar Motif Arif Rahman Rusak Laptop Berisi Rekaman Yosua Masih Hidup, Hakim: Kalau Mau Dimusnahkan Bakar Aja
Cecar Motif Arif Rahman Rusak Laptop Berisi Rekaman Yosua Masih Hidup, Hakim: Kalau Mau Dimusnahkan Bakar Aja. [ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/foc].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lebih lanjut, Arif menyampaikan tujuan dia mematahkan laptop itu agar file rekaman Yosua masih hidup lenyap.

"Supaya apa? supaya datanya hilang? Tidak terpakai lagi?" tanya hakim menegaskan.

"Siap yang mulia," jawab Arif.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI