Cerita Jokowi Sebut-sebut Kerja Paksa Masa Kolonial: Indonesia Tak Mau Dipaksa-paksa Ekspor

Bangun Santoso Suara.Com
Selasa, 20 Desember 2022 | 11:42 WIB
Cerita Jokowi Sebut-sebut Kerja Paksa Masa Kolonial: Indonesia Tak Mau Dipaksa-paksa Ekspor
Pidato Presiden Jokowi saat KTT Peringatan 45 Tahun ASEAN-Uni Eropa (Twitter/ @Paltiwest).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melalui Presidensi G20, kata dia, Indonesia tidak sekadar melahirkan deklarasi di tengah konflik global sedang memanas tetapi Indonesia juga berhasil merealisasikan proyek-proyek riil untuk memecahkan persoalan kemanusiaan dan perekonomian.

"Saya mengajak keluarga besar UGM untuk menjadi pelaku penting bagi peningkatan martabat dan kemandirian bangsa bagi kedaulatan negara, serta bagi kemajuan dan kemakmuran rakyat Indonesia," kata dia. (Sumber: Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI