Kumpulan Soal Latihan TKD Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2, Cek di Sini!

Aulia Hafisa Suara.Com
Kamis, 08 Desember 2022 | 14:45 WIB
Kumpulan Soal Latihan TKD Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2, Cek di Sini!
Kumpulan Soal Latihan TKD Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 (unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Siapa yang ingin lolos seleksi Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2? Tentunya, kamu harus berusaha keras, salah satunya adalah mempersiapkan diri sebaik mungkin dengan banyak berlatih soal TKD.

Jika ingin tahu kumpulan soal latihan TKD Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2, pastikan kamu simak ulasan di bawah ini sampai akhir!

Soal TKD Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 tahun 2022 ini bisa digunakan sebagai bahan belajar untuk persiapan diri pada tahap selanjutnya setelah kamu resmi dinyatakan lolos administrasi.

Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2

Badan Usaha Milik Negara (BUMN) memang telah membuka rekrutmen bersama Batch 2 yang dimulai pendaftarannya pada tanggal 1-7 Desember 2022.

Rekrutmen berskala nasional tersebut bisa diikuti oleh semua warga negara Indonesia dengan persyaratan yang telah ditetapkan. Adapun jadwal pelaksanaan seleksi rekrutmen bersama BUMN Batch 2 adalah sebagai berikut:

Tahap 1: online registration tanggal 1 Desember sampai dengan 7 Desember 2022.

- Pengumuman tahap 1: online Registration pada Desember 2022.

Tahap 2: online tes tahap 1

Baca Juga: Tiga Jurus Ini Jadi Andalan BUMN Kejar Target Dekarbonisasi

- Tes kompetensi dasar & akhlak pada tanggal 21 Desember sampai dengan 28 Desember 2022.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI