Makna Gestur Membungkuk yang Dilakukan Pelatih dan Pemain Timnas Jepang Usai Tersingkir dari Piala Dunia 2022

Farah Nabilla Suara.Com
Selasa, 06 Desember 2022 | 09:03 WIB
Makna Gestur Membungkuk yang Dilakukan Pelatih dan Pemain Timnas Jepang Usai Tersingkir dari Piala Dunia 2022
Para pemain Jepang membungkuk kepada penonton setelah kalah dalam pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Budaya membungkukkan badan ojigi ini juga memiliki beberapa tingkatan. Pertama adalah risturei yang dilakukan sambil berdiri. Untuk pria biasanya menekan pantat demi menjaga keseimbangan, sementara wanita menaruh kedua tangannya di depan badan. Kedua, zarei yaitu ojigi yang dilakukan sambil duduk dan berlutut.

Kategori pertama inilah yang dilakukan oleh pelatih dan pemain Timnas Jepang yang membungkuk ke arah penonton di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah.

Pelatih Moriyasu meminta maaf dan berterima kasih kepada para pendukungnya yang sudah jauh-jauh terbang ke Qatar untuk membela tim kesayangan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI