Timbulkan Polemik, Cuitan Kharisma Jati Terkait Ibu Negara Dinilai Multitafsir

Minggu, 20 November 2022 | 10:47 WIB
Timbulkan Polemik, Cuitan Kharisma Jati Terkait Ibu Negara Dinilai Multitafsir
Permintaan Maaf Kharisma Jati (Facebook/KharismaJati)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pada saat perjumpaan tersebut, saya menyarankan si pembuat postingan, tidak ada salahnya meminta maaf kepada para pihak yang terkait," saran Emrus.

Kini, Kharisma Jati telah menghapus unggahannya. 

"Sorry, gaes. Postingan dengan gambar Ibu negara saya hapus," cuit Kharisma selanjutnya.

"Kayaknya banyak yang salah paham menganggap saya merendahkan orang di gambar tersebut," tambah dia.

Tak sedikit netizen mengatakan bahwa candaan yang dilakukan oleh Kharisma sama sekali tidak ada korelasinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI