Link Streaming Piala Dunia 2022 Lengkap dengan Jadwal Tandingnya

Aulia Hafisa Suara.Com
Rabu, 16 November 2022 | 20:52 WIB
Link Streaming Piala Dunia 2022 Lengkap dengan Jadwal Tandingnya
Logo piala dunia Qatar (FIFA)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

• Timnas Meksiko vs Polandia dapat disaksikan melalui Live Streaming Moji, Vidio.com, SCTV, Champion TV mulai pukul 23.00 WIB 

3. 23 November 2021 

• Timnas Prancis vs Australia dapat disaksikan melalui Live Streaming Moji, Vidio.com, SCTV, Champion TV mulai pukul 02.00 WIB 

• Timnas Maroko vs Kroasia dapat disaksikan melalui Live Streaming Mentari Tv, Vidio.com, SCTV, Champion TV mulai pukul 17.00 WIB 

• Timnas Jerman vs Jepang dapat disaksikan melalui Live Streaming Moji, Vidio.com, SCTV, Champion TV mulai pukul 02.00 WIB 

• Timnas Spanyol vs Kostarika dapat disaksikan melalui Live Streaming Moji, Vidio.com, SCTV, Champion TV  mulai pukul 23.00 WIB.  

Negara Peserta Piala Dunia Qatar 2022 

Ada 32 negara yang terdaftar sebagai peserta Piala Dunia Qatar 2022. Negara-negara tersebut antara lain Portugal, Ghana, Brasil, Serbia, Uruguay, Korea Selatan, Switzerland and Kamerun. Belgia, Kanada, Spanyol, Kosta Rica, Morocco and Krosia, Jerman, Jepang, Prancis, Denmark, Australia Tunisia. 

Argentina, Mexico, Saudi Arabia, Polandia, Iran, Amerika, Timnas Inggris, Timnas Qatar, Ekuador, Wales Senegal, Belanda. Adapun 32 negara peserta Piala Dunia Qatar 2022 tersebut terbagi dalam 8 grup. 

Baca Juga: Tak Ingin Berkhianat, 4 Pemain Ini Tolak Tawaran Berseragam Timnas Inggris, Erling Haaland Salah Satunya

Itulah tadi link streaming Piala Dunia 2022 yang bisa Anda saksikan melalui ponsel, tablet/PC, smart TV atau disaksikan lewat TV digital. Selamat menonton! 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI