Cium Ada Skenario Kesaksian, Rekan Ronny Talapessy Sempat Ciduk ART Ferdy Sambo Diatur untuk Samakan Keterangan

Selasa, 15 November 2022 | 16:11 WIB
Cium Ada Skenario Kesaksian, Rekan Ronny Talapessy Sempat Ciduk ART Ferdy Sambo Diatur untuk Samakan Keterangan
Kuasa hukum Bharada E, Ronny Talapessy di PN Jakarta Selatan, Senin (7/11/2022). (Suara.com/Arga)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah diduga diarahkan, ART Ferdy Sambo disinyalir menyesuaikan dengan keterangan mereka masing-masing.

Ronny menilai keterangan saksi yang telah diatur atau diarahkan itu merupakan sesuatu yang salah.

"Karena ini kan masalah soal keadilan, kebenaran. Tentunya Majelis Hakim bisa menilai ketika mereka bersuara sama bersaksian sama, hakim akan menggali lebih dalam lagi. Nah ini kan terbukti akhirnya di persidangan," tutur Ronny.

"Ibaratnya kocar kacir semuanya ini. Yang salah tentunya yang mengarahkan saksi. Ini adalah hal yang sangat tidak baik ya dalam proses penegakan hukum," pungkas Ronny.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI