Jokowi sendiri membeberkan beberapa kemenangannya dalam kontestasi politik saat mengucapkan hal tersebut. Di antaranya mulai dari Pilkada Solo, Pilgub DKI, dan Pilpres.
Selain itu, Jokowi juga menyampaikan sudah dua kali mengalahkan Prabowo. Orang nomor satu di Indonesia itu pun menduga jika Pilpres 2024 akan dimenangkan oleh Prabowo.
"Kelihatannya setelah ini jatahnya Pak Prabowo," kata Presiden Jokowi.