Dari penjelasan di atas, maka istilah body count sederhanannya yaitu seberapa banyak orang yang pernah tidur dengan orang lain dalam kurun waktu tertentu.
Maka dari itu, Anda harus berhati-hati dalam menggunakan kata body count ketika berbicara dengan teman-teman. Berbicaralah pada waktu yang tepat agar tidak menyinggung perasaan orang lain.
Nah itulah tadi penjelasan mengenai apa itu body count? Dalam istilah TikTok dan Twitter, body count diartikan sebagai seberapa banyak seseorang berhubungan sex dengan orang lain.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari