Cerita Lama Kedekatan Megawati dan Eros Djarot, Sempat Timbul Gosip Sampai Bikin Suami Ketar-ketir

Rabu, 09 November 2022 | 14:03 WIB
Cerita Lama Kedekatan Megawati dan Eros Djarot, Sempat Timbul Gosip Sampai Bikin Suami Ketar-ketir
Megawati dan Eros Djarot [kolase]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski sempat digosipkan hingga bersinggungan di politik, Eros menyebutkan bahwa hubungan kekeluargaannya bersama Megawati masih berjakan baik.

Bahkan salah satu putranya cukup dekat dengan Megawati.

"Anak saya udah saya hibahkan kayak anak dia, si Banyu itu tanya dia kalau lebaran baru jam delapan udah ke rumah dia, dia udah kayak anak Mega sendiri soalnya udah dari kecil," ungkap Eros.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI