Urutan Film Marvel Cinematic Universe, Saksikan Sebelum Nonton Black Panther 2

Aulia Hafisa Suara.Com
Selasa, 08 November 2022 | 14:55 WIB
Urutan Film Marvel Cinematic Universe, Saksikan Sebelum Nonton Black Panther 2
Urutan Film Marvel Cinematic Universe (Instagram/marvelstudios)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Film Black Panther: Wakanda Forever akan segera dirilis tanggal 9 November 2022 mendatang. Sebelum menonton film kedua series Black Panther ini, saksikan series-series sebelumnya. Berikut urutan film Marvel Cinematic Universe (MCU).

Marvel Cinematic Universe selalu mengeluarkan film-film super hero yang berkaitan satu sama lain. Tak jarang, banyak orang yang bingung dengan urutannya. Terlebih, bagi Anda yang baru menjadi penikmat film seri super hero.

MCU memiliki lebih dari 30-an film. Anda dapat menyaksikan film-film tersebut berdasarkan dua cara, yakni berdasarkan tanggal rilisnya dan berdasarkan setting waktu film tersebut.

Sebagian film MCU memiliki setting waktu yang berbeda. Namun, ada beberapa film yang setting waktunya terjadi secara bersamaan dengan film lain. 

Jalan cerita film MCU terbagi manjadi tiga fase yang membentuk The Infinity Saga. Cerita tersebut diawali dengan film "Iron Man" dan diakhiri dengan "Avengers: Endgame".

Setelah berakhirnya film "Avengers: Endgame", MCU memasuki fase keempat, yang di dalamnya terdapat film "Black Panther: Wakanda Forever" sebagai penutup fase ini.

Berikut Urutan Film MCU Berdasarkan Tahun Rilis:

Iron Man (2008)

The Incredible Hulk (2008)

Baca Juga: Ada Berapa Post Credit Black Panther 2 Wakanda Forever? Simak Ulasan Berikut Ini

Iron Man 2 (2010) 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI