Tulisan Surat Ayat Kursi Latin dan Keutamaan Mengamalkannya Secara Rutin

Selasa, 01 November 2022 | 12:22 WIB
Tulisan Surat Ayat Kursi Latin dan Keutamaan Mengamalkannya Secara Rutin
Ilustrasi al quran - Tulisan Surat Ayat Kursi Latin dan Keutamaan Membaca Secara Rutin (pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Surat ayat kursi dikenal sebagai ayat paling agung diantara ayat-ayat lainnya dalam Al-Qur'an. Barangsiapa mengamalkan ayat kursi latin secara rutin maka akan mendapatkan banyak keutamaan.

Ayat kursi merupakan penggalan ayat di dalam surat Al Baqarah, tepatnya ayat 255. Surat Al Baqarah terdiri atas 286 ayat dan termasuk dalam golongan Madaniyyah.

Mengamalkan surat ayat kursi latin secara rutin dapat memberikan manfaat luarbiasa bagi orang yang mengamalkannya.

Tulisan Ayat Kursi Latin dan Artinya

Berikut Suara.com merangkum tulisan ayat kursi latin dan artinya untuk memudahkan Anda dalam mengamalkan ayat agung ini.

Allaahu Laailaaha illa huwal hayyul qayyuum. Laa ta'khudzuhu sinatuw walaa nauum. Lahuu maa fissamaawaati wamaa fil ardhi. Mangdzalladzii yasyfa'u 'indahuu illai bi idznih. Ya'lamu maa baina aiydiihim wamaa kholfahum walaa yukhiithuuna bisyayin min 'ilmihii illaa bimaa syaaa a. wasi'a kursiyyuhus samaawaati wal ardho. Walaa yauduhuu khifdhuhumaa wa huwal'aliyyul 'adhiim.

Artinya:

Allah, tidak ada Tuhan melainkan Dia Yang Hidup kekal lagi terus-menerus mengurus (makhluk-Nya), tidak mengantuk, dan tidak tidur. Kepunyaan-Nya apa yang di langit dan di bumi. Tiada seorang pun yang dapat memberi syafaat di sisi Allah melainkan dengan seizin-Nya. Allah mengetahui semua apa yang di hadapan mereka dan di belakang mereka, dan mereka tidak mengetahui apa-apa dari ilmu Allah melainkan apa yang dikehendaki-Nya. Kursi Allah meliputi langit dan bumi. Dan Allah tidak merasa berat memelihara keduanya, dan Allah Mahatinggi lagi Mahabesar. (QS. Al Baqarah: 255).

Keutamaan Membaca Ayat Kursi Rutin

Baca Juga: Doa Sholat Dhuha dan Artinya, Lengkap dengan Panduan Dzikir

Ayat kursi dapat diamalkan sebagai doa harian. Anda bisa mengamalkannya sebelum tidur, sesudah sholat lima waktu, maupun saat berada dalam perjalanan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI