Pendekar Indonesia yang berkomitmen pada ide kemajuan ekonomi politik dan kemanusiaan pun berupaya mempromosikan tokoh nasional yang sesuai dengan prinsip Pendekar Indonesia.
"Curahan dukungan masyarakat dari berbagai daerah di Tanah Air bagi Jenderal Andika Perkasa untuk maju sebagai calon presiden 2024-2029 merupakan semangat bagi kami Pendekar Indonesia, untuk menyuarakan aspirasi ini," ujarnya.