7 Fakta Tragedi Itaewon, Tumpek Blek Pesta Halloween Berujung Kematian

Farah Nabilla Suara.Com
Minggu, 30 Oktober 2022 | 17:40 WIB
7 Fakta Tragedi Itaewon, Tumpek Blek Pesta Halloween Berujung Kematian
Tragedi pesta halloween Itaewon Korea Selatan. (Foto: AFP)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, adanya tragedi tersebut, menjadikan Halloween menjadi pesta yang benar-benar seram. Melihat di lokasi kejadian, banyak korban tergeletak di jalanan.

Tak sedikit korban yang membutuhkan pertolongan, bahkan sampai meninggal dunia dengan menggunakan kostum Halloween.

7. Diperkirakan Korban Tewas Masih Akan Terus Bertambah

Berdasarkan laporan terakhir, sebanyak 151 orang dikabarkan tewas dalam Tragedi Itaewon.

Otoritas kesehatan setempat memperkirakan angka tersebut akan terus bertambah melihat masih banyak korban luka dan kritis yang berada di rumah sakit.

Kontributor : Syifa Khoerunnisa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI