7 Fakta Tragedi Itaewon, Tumpek Blek Pesta Halloween Berujung Kematian

Farah Nabilla Suara.Com
Minggu, 30 Oktober 2022 | 17:40 WIB
7 Fakta Tragedi Itaewon, Tumpek Blek Pesta Halloween Berujung Kematian
Tragedi pesta halloween Itaewon Korea Selatan. (Foto: AFP)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rata-rata korban merupakan remaja, dan orang dengan usia 20an.

3. Terdapat Korban dari Orang Asing

Disebutkan dalam berbagai sumber, terdapat dua orang asing yang turut menjadi korban tewas dalam tragedi Itaewon tersebut.

4. Kesulitan Melakukan Identifikasi Korban

Diketahui, pihak kepolisian mengalami kesulitan untuk mengidentifikasi korban.

Pihak kepolisian dan pihak-pihak terkait juga meminta bantuan dari keluarga untuk mengenali anggota keluarganya yang diyakini menjadi korban tewas dalam tragedi Itaewon.

5. Ribuan Petugas Dikirim Ke Lokasi Kejadian

Kabarnya, lebih dari 1.700 petugas tanggap darurat dikirim ke lokasi kejadian, tidak terkecuali pemadam kebakaran yang totalnya mencapai 517 petugas, petugas polisi yang totalnya 1.100, dan sekitar 70 pegawai pemerintahan.

6. Kostum Halloween Menjadi Kostum Kematian

Baca Juga: Ini Alasan Muda-Mudi Tumplek Blek di Itaewon Saat Halloween

Seperti diketahui, datangnya warga ke lokasi tersebut untuk merayakan pesta Halloween yang biasanya cenderung dirayakan dengan menggunakan kostum-kostum dan suasana seram.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI