Aniaya Anggota Koramil dan Rampok Konter HP di Dogiyai Papua, PT Ditangkap Polisi

Jum'at, 28 Oktober 2022 | 18:08 WIB
Aniaya Anggota Koramil dan Rampok Konter HP di Dogiyai Papua, PT Ditangkap Polisi
Pria berinisial PT diamankan polisi usai melakukan perampokan serta penganiayaan terhadap anggota Koramil Dogiyai. [Dok. Humas Polda Papua]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pelaku PT saat ini sudah dititipkan ke Ruang Tahanan Polres Nabire dalam rangka menghindari adanya dampak gangguan kamtibmas di Kabupaten Dogiyai," ucapnya.

Dari kejadian tersebut korban pemilik HP mengalami kerugian sekitar Rp. 98.450.0000 dari handphone yang diambil saat kejadian.

"Situasi pasca kejadian di Kabupaten Dogiyai saat ini aman kondusif. Aktivitas masyarakat berjalan seperti biasa," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI