Suara.com - Tanggal 24 Oktober diperingati sebagai Hari Dokter Nasional. Untuk merayakan momen ini, Anda dapat membagikan ucapan Hari Dokter Nasional dengan menggunakan Twibbon. Berikut 20 link twibbon Hari Dokter Nasional 2022.
Twibbon merupakan bingkai yang berisi ucapan, promosi, dan campaign. Biasanya, Twibbon digunakan oleh orang-orang untuk memperingati suatu momen di media sosial, tak terkecuali momen Hari Dokter Nasional.
Mengutip akun Instagram resmi Ikatan Dokter Indonesia di @ikatandokterindonesia, peringatan Hari Dokter Nasional kali ini mengusung tema "Berbakti untuk Negeri Mengabdi untuk Rakyat".
Untuk memeriahkan peringatan ini, Anda dapat memasang Twibbon pilihan Anda pada link di bawah ini.
Kumpulan link twibbon Hari Dokter Nasional 2022
https://www.twibbonize.com/haridokternasional-2022
https://www.twibbonize.com/hardok2022
https://www.twibbonize.com/dokter2022
https://www.twibbonize.com/idiboyolaliharidokter
Baca Juga: 10 Ucapan Hari Dokter Nasional 2022, Nomor 1 Satu Paling Menyentuh Hati