Ditahan Terkait Kasus Narkoba, Irjen Teddy Minahasa Terancam Dipecat

Jum'at, 14 Oktober 2022 | 16:37 WIB
Ditahan Terkait Kasus Narkoba, Irjen Teddy Minahasa Terancam Dipecat
Ditahan Terkait Kasus Narkoba, Irjen Teddy Minahasa Terancam Dipecat [ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/rwa/aa].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jual 5 Kg Sabu

Berdasar informasi yang beredar Teddy disebut menjual barang bukti narkoba jenis sabu seberat 5 kilogram. Barang bukti itu merupakan hasil pengungkapan kasus sabu seberat 41,4 kilogram di wilayah Sumatera Barat.

Merujuk informasi yang beredar, saat menjabat sebagai Kapolda Sumatera Barat Teddy meminta barang bukti 10 kilogram sabu kepada Kapolres. Dia lalu menjual 5 kilogram kepada seorang mami.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI