3. Al Jatsiyah ayt 14Dalam surat tersebut terdapat doa yang artinya, “dan ingatkanlah mereka kepada hari-hari Allah, Sesunguhnya pada yang demikian itu terdapat tanda-tanda (kekuasaan Allah) bagi setiap orang penyabar dan banyak bersyukur.”
Tujuan Peringatan Maulid Nabi
Apabila membaca dasar peringatan Maulid Nabi di atas, maka ada beberapa tujuan dari perayaan Maulid Nabi antara lain:
- Wujud rasa cinta kepada Nabi Muhammad SAW
- Sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT yang telah mengaruniai kehidupan kita dengan rahmat dan kelahiran Nabi Agung, Nabi Muhammad SAW
- Sebagai momen penting untuk mengingat kembali pengorbanan yang telah dilakukan oleh Nabi untuk umat manusia secara keseluruhan dan umat islam secara khusus
- Untuk memuliakan Nabi Muhammad SAW, sebab memuliakan Nabi merupakan salah satu cara agar hidup kita dikaruniai oleh Allah SWT
Pada hari Maulid Nabi, umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak amalan islam seperti dzikir, sholawat, sedekah, dan membaca Al-Qur'an
Demikian itu penjelasan dasar peringatan Maulid Nabi 2022. Semoga bermanfaat untuk Anda.
Kontributor : Mutaya Saroh