Syarat Jadi Ojol AirAsia Ride, Siap-siap Digaji Tinggi dan Bonus Puluhan Juta

Senin, 26 September 2022 | 20:37 WIB
Syarat Jadi Ojol AirAsia Ride, Siap-siap Digaji Tinggi dan Bonus Puluhan Juta
Syarat Jadi Ojol AirAsia ride (Instagram/@airasiasuperapp)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Rekening tabungan Employee Providence Fund (EPF) dan Security Organizations (Socso) 

6. Jaminan kesehatan (mencakup pasangan dan anak)  

7. Cuti tahunan 

8. Potongan harga staf untuk setiap penerbangan AirAsia 

Jadwal Pendaftaran Ojol AirAsia di Indonesia 

Hingga artikel ini dimuat, pihak AirAsia Ride masih mempersiapkan diri untuk membuka programnya di Indonesia pada November mendatang. Kota pertama di Indonesia yang nantinya akan dilayani oleh AirAsia Ride yaitu Bali. 

Sementara, pihak manajemen AirAsia Ride Super App Indonesia mengungkapkan, bahwa perusahaannya akan terus berupaya melakukan optimalisasi layanan, pengembangan layanan terbaru sampai dengan inovasi program yang bertujuan untuk meningkatkan kenyamanan serta pengalaman pengguna. 

Nantinya, mereka yang telah menjadi driver full time akan bertugas di bandara prioritas. Hal ini memungkinkan mereka untuk mendapatkan penjemputan dan pengantaran penumpang bandara karena permintaan yang terus meningkat di semua wilayah. 

Selain itu pengemudi independen juga berkesempatan menjadi full time. Tak hanya itu, Airasia juga menjanjikan jenjang karir di perusahaan, dari manajer armada, pelatih pengemudi bahkan bisa mencapai eksekutif operasi. 

Baca Juga: 5 Keuntungan Driver Ojol AirAsia Ride, Tak Cuma Gaji Rp 10 Juta, Bonusnya Melimpah

Nah itulah tadi informasi terkait syarat jadi ojol AirAsia lengkap dengan cara daftar, keuntungan dan jadwal pendaftarannya. Tunggu informasi terbaru terkait dengan pendaftaran ojol AirAsia.  

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI