Sedikit informasi saja pada saat masih kecil Luffy pernah menceritakan mimpinya kepada kedua saudaranya yakni Ace dan Sabo. Namun pada saat itu Ace dan Sabo malah menertawakan mimpi yang diinginkan oleh Luffy tersebut.
Namun ketika Yamato mendengarkan impian Luffy dari Ace, Yamato sendiri tak pernah ragu bahwa Luffy akan mewujudkannya impiannya tersebut.
Seperti itulah spoiler dan link baca One Piece 1060. Selamat membaca.