Panas! Massa Mahasiswa dan Anak STM Tolak Kenaikan BBM Injak-injak Kawat Berduri di Patung Kuda

Senin, 12 September 2022 | 17:32 WIB
Panas! Massa Mahasiswa dan Anak STM Tolak Kenaikan BBM Injak-injak Kawat Berduri di Patung Kuda
Suasana di lokasi aksi unjuk rasa tolak kenaikan harga BBM di Patung Kudang Arjuna, Jakarta Pusat, Senin (12/9/2022) semakin memanas. Massa gabungan dari PA 212, mahasiswa, hingga anak STM berusaha maju. (Suara.com/Rakha)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dari STM Bekasi. Iya (pulang sekolah). Mau gabung sama mahaiswa aja," kata anak STM tersebut.

PA 212 Demo Tolak Harga BBM Naik

Diketahui, Perhimpunan Alumni 212 atau PA 212 berencana akan menggelar aksi besar-besaran menolak kenaikan harga BBM di sekitar Istana Negara, pada Senin (12/9).

Sekretaris Majelis Syuro PA 212, Slamet Maarif mengonfirmasi terkait aksi tersebut. Dalam poster yang dikirim Slamet, aksi itu digelar pukul 13.00 WIB.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI