KWT Gemas Implan Raup Cuan dengan Urban Farming

Senin, 05 September 2022 | 17:35 WIB
KWT Gemas Implan Raup Cuan dengan Urban Farming
Urban farming. (Dok: Pemkot Tangerang)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Wali Kota Tangerang, H. Arief R. Wismansyah, menyampaikan bahwa Pemkot Tangerang akan terus memfasilitasi dan mendorong kemandirian masyarakat salah satunya dengan membina KWT hingga mengajak masyarakat luas untuk melakukan urban farming, bercocok tanam di lahan terbatas.

“Bertani itu sekarang semakin keren, caranya sudah mudah, asal ada kemauan,” ujar Arief.

“Dengan urban farming, lingkungan kita jadi sehat, tanaman subur, hidup kita pun jadi sehat karena bisa mengkonsumsi tumbuhan sayuran yang sehat hasil budidaya sendiri bahkan bisa menghasilkan nilai ekonomis bagi keluarga,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI