Terlalu Terkenal, Tisu Bekas Milik Penyanyi Senior Arab Dijual Ratusan Juta Rupiah

Senin, 05 September 2022 | 17:24 WIB
Terlalu Terkenal, Tisu Bekas Milik Penyanyi Senior Arab Dijual Ratusan Juta Rupiah
Ilustrasi Tisu (Unsplash @raphiella)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Apakah suara saya akan menjadi seperti dia jika saya membelinya? Saya tidak akan membelinya bahkan jika itu ditawarkan seharga setengah riyal," tambah warganet lain.

Seorang pengguna twitter lain juga mengatakan bahwa dia tidak akan membelinya apa pun yang terjadi, bahkan jika itu dapat menghapus dosa-dosanya.

Abdu sendiri telah menjadi salah satu nama penyanyi terkemuka dalam musik Arab sejak tahun 1961. Lagu-lagunya dihargai oleh jutaan orang di seluruh dunia Arab.

Karirnya dimulai pada usia muda ketika Mohammad belajar oud dan berlatih bermain musik serta menyanyikan lagu-lagu tradisional Arab.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI