Geger Pria Dikriminalisasi Usai Niat Laporkan Dugaan Penggelapan Pajak, Padahal Pernah Dianiaya-Disekap Pelaku

Dany Garjito | Elvariza Opita
Geger Pria Dikriminalisasi Usai Niat Laporkan Dugaan Penggelapan Pajak, Padahal Pernah Dianiaya-Disekap Pelaku
Pria mengaku dikriminalisasi setelah berniat melaporkan dugaan penggelapan pajak perusahaan tempatnya bekerja, padahal pernah jadi korban penganiayaan dan penyekapan terduga pelaku. (Instagram/@majeliskopi08)

Warganet memanggil Kapolri sampai pengacara kondang seperti Kamaruddin Simanjuntak dan Hotman Paris Hutapea supaya ikut memantau kasus ini.

"Waduh. Yuk bisa yuk diviralkan! Waktunya nguras WC edisi kesekian milyar..." komentar warganet, mengajak warganet untuk memviralkan kasus ini supaya dapat segera ditangani dengan benar.

"No viral no justice. Yuk ah netizen tugas kita banyak," sambung warganet.

"Laporkan dan kirim videonya ke Kapolri langsung nih, biar oknum nya di cabut!" desak warganet.

"Banyak ya oknum nya," sindir warganet.

Baca Juga: Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman

"Minta bantuan ke Bang Hotman Paris ... insya Allah akan dibela ..!!!" usul warganet lain.

"Mantep rakyat sekarang bisa pakai platform digital untuk ungkap segala jenis ke dzoliman," timpal yang lainnya.

Sementara beberapa warganet lain menandai akun Instagram pengacara Hotman Paris Hutapea, Kamaruddin Simanjuntak, sampai Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo agar turut memantau kasus ini.