Saudara Kembar Kak Seto
Ternyata Kak Seto memiliki saudara kembar yang bernama Kresno Mulyadi. Sosok Kresno Mulyadi memang tidak begitu terkenal seperti saudara kembarnya, Kak Seto.
Meskipun, keduanya memiliki profesi bidang yang sama, yaitu terkait permasalahan anak, namun Kak Seto memang lebih aktif sebagai Psikolog sedangkan Kresno sebagai Psikiater yang fokus pada anak-anak berkebutuhan khusus.
Demikianlah ulasan singkat mengenai profil, nama lengkap Kak Seto, serta asal usul kenapa dirinya dipanggil 'Kak Seto'.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama