Lebih lanjut, Andriansyah menyebut para aparatur sipil negara (ASN) Balai Kota akan melaksanakan upacara di Plaza Selatan Monas.
"Kalau yang punya gedung-gedung sendiri, silakan. Kemudian wali kota juga mengadakan upacara. Kecamatan, wali kota, juga mengadakan upacara, di masing-masing wilayah," katanya.