Ngaku Malu Kalau Tak Dikasih, Pengemis Paksa Minta Uang Sampai Gedor Kaca Mobil, Penghasilan Melebihi UMP Jakarta

Selasa, 16 Agustus 2022 | 15:43 WIB
Ngaku Malu Kalau Tak Dikasih, Pengemis Paksa Minta Uang Sampai Gedor Kaca Mobil, Penghasilan Melebihi UMP Jakarta
Pengemis ketuk kaca mobil penghasilan besar (Instagram/uncle_teebob)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Bahkan kalau [ngemis] di Jakarta bisa sampai Rp 2,5 juta [per hari]," ujar si kakek lagi.

Sang kakek tersebut kemudian dinasihati agar tak meminta-minta di tengah jalan sambil marah-marah dan mengetuk pintu mobil.

Pengemis gedor kaca penghasilan besar (Instagram/uncle_teebob)
Pengemis gedor kaca penghasilan besar (Instagram/uncle_teebob)

Video tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.

"Enggak ngasih malu, kalau orang enggak ngasih bapak, bapak yang malu harunsnya," komentar warganet.

"Kelihatan keras kepala, kalaupun dikasih modal buat kerja, nampak enggak sabaran, bakal ngedumel dan ngeluh terus," imbuh warganet lain.

"Ngerasa semua orang itu harus dan wajib dong ngasih ke dia," tambah lainnya.

"Wow, sebulan 26 hari kerja, udah bawa 7,8 juta," tulis warganet di kolom komentar.

"Aku juga pernah dapat yang begitu, tapi karena aku jengkel aku buka kaca terus aku tegasin, enggak," timpal lainnya.

Baca Juga: Video Viral Siswa SMA Santuy Makan Nasi Kotak saat Ikut Lomba Makan Kerupuk di Sekolah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI