Klaim Pernah Besarkan Partai Demokrat, Ruhut Sitompul: Aku Tinggalkan Sekarang, Sedih Melihatnya

Selasa, 09 Agustus 2022 | 11:35 WIB
Klaim Pernah Besarkan Partai Demokrat, Ruhut Sitompul: Aku Tinggalkan Sekarang, Sedih Melihatnya
Ruhut Sitompul (instagram/ruhutp.sitompul)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Biasanya kalau masih ingat-ingat mantan, cintanya belum luntur," tambah warganet lain.

"Numpang ke partai besar kok bilangnya membesarkan," tulis warganet di kolom komentar.

"Jangan kacang lupa kulit dong," timpal lainnya.

Saat berita ini dibuat, cuitan luhut telah disukai ratusan kali dengan puluhan komentar dari warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI