Untuk tenaga kesehatan yang mendapatkan booster pertama dengan vaksin Sinovac, akan diberikan vaksin:
- AstraZeneca separuh dosis (0,25 ml)
- Pfizer separuh dosis (0,15 ml)
- Moderna dosis penuh (0,5 ml)
- Sinopharm dosis penuh (0,5 ml)
- Sinovac dosis penuh (0,5 ml)
Untuk tenaga kesehatan yang mendapatkan booster pertama dengan vaksin AstraZeneca, mendapat vaksin:
- Moderna separuh dosis (0,25 ml)
- Pfizer separuh dosis (0,15 ml)
- AstraZeneca dosis penuh (0,5 ml)
Untuk tenaga kesehatan yang mendapatkan booster pertama dengan vaksin Pfizer, mendapat vaksin:
- Pfizer dosis penuh (0,3 ml)
- Moderna separuh dosis (0,25 ml)
- AstraZeneca dosis penuh (0,5 ml)
Untuk tenaga kesehatan yang mendapatkan booster pertama dengan vaksin Moderna, mendapat vaksin:
- Moderna separuh dosis (0,25 ml)
Untuk tenaga kesehatan yang mendapatkan booster pertama dengan vaksin Sinopharm, mendapat vaksin:
- Sinopharm dosis penuh (0,5 ml)
Demikian penejelasan tentang jarak vaksin booster pertama dan kedua serta jenis vaksin yang bakal disuntikkan. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Rima Suliastini