"Tetangga gue malah karaoke jam 8 pagi sampai mau zuhur. Yang nyanyi cuma dia sendiri, mending kalau bagus, sering meleset nadanya," komentar warganet.
"Bakar kemenyan aja nder di depan rumahnya pas dia karokean, dijamin berenti dan enggak akan kejadian lagi," imbuh warganet.
"Heran sama orang yang begini. Karaokean tengah malem emang besok enggak ada kegiatan lain kah? Gak capek apa ya," tambah lainnya.
"Peribahasanya seperti menjilat ludah sendiri," tulis warganet di kolom komentar.
"Ini sama seperti ketua atau pengurus RT/RW bilang harus jujur akan dana. Tapi dia juga yang justru pakai masuk saku pribadi," timpal lainnya.