Sosialisasi penggunaan aplikasi MyPertamina dinilai tidak merata, sehingga membuat banyak pelanggan kebingungan saat menggunakan aplikasi tersebut.
Bahkan, banyak dari mereka yang mengaku lebih memilih membeli BBM eceran yang sering dijual di pinggir jalan, karena tidak terlalu menghabiskan waktu.
Kontributor : Dea Nabila