Suara.com - YTMP3 adalah platform untuk mendengarkan lagu yang diluncurkan oleh Youtube. Mengingat kecepatannya, banyak yang menjadikan YTMP3 sebagai platform musik favorit. Simak cara download youtube mp3 versi lama pakai YTMP3.
Selain cepat, YTMP3 juga mudah diakses sehingga membuat penggunanya semakin menyukai media untuk mendengarkan musik. Selain itu, kita juga mengunduh lagu di sini. Oleh karenanya, tak heran banyak yang mencari cara download YouTube MP3 versi lama pakai YTMP3.
Namun perlu diketahui, artikel ini hanya memberi informasi cara mengunduhnya dan pengguna tak dianjurkan memanfaatkan hasil unduhan untuk kebutuhan lain terutama yang bersifat komersil.
Seperti yag dijelaskan di atas, dengan YTMP3, kita bisa mengunduh lagu dengan sangat cepat dan hal yang paling menyenangkan, kita tak butuh aplikasi lain sebagai media download.
YTMP3 juga bisa mengonversi video YouTube dan TikTok menjadi file MP4, selain menjadi media konversi video YouTube ke MP3. Semua ini bisa dilakukan secara gratis.
Cara Download Youtube MP3 Versi Lama Pakai YTMP3
1. Buka laman YouTube atau TikTok
2. Salin URL video yang ingin dikonversi
3. Klik laman ytmp3.cc
Baca Juga: 3 Cara Download MP3 dari YouTube Tanpa Aplikasi Tambahan
4. Paste URL video yang ingin dikonversi