Daryono melanjutkan, Keberadaan Sesar Baribis ini memiliki dampak yang cukup signifikan, yakni memberikan potensi gempa yang cukup besar.
Menurut catatan BMKG, aktivitas Sesar Baribis yang dangkal pun memiliki kekuatan yang dapat memicu kerusakan.
Kontributor : Damayanti Kahyangan