Ridwan Kamil Ucap Syukur Jasad Eril Ditemukan Dalam Kondisi Utuh dan Wangi: Alhamdulillah ya Allah

Jum'at, 10 Juni 2022 | 11:05 WIB
Ridwan Kamil Ucap Syukur Jasad Eril Ditemukan Dalam Kondisi Utuh dan Wangi: Alhamdulillah ya Allah
Eril dan Ridwan Kamil. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jenazah Eril Ditemukan di Bendungan Engehelde

Mesin penyaring sampah otomatis, Bendungan Engehalde, Lokasi Ditemukannya Emmeril Kahn Mumtadz (YouTube Bayu Wiro)
Mesin penyaring sampah otomatis di Bendungan Engehalde, lokasi ditemukannya Emmeril Kahn Mumtadz (YouTube Bayu Wiro)

Dikabarkan sebelumnya, Kepolisian Bern akhirnya mengonfirmasi bahwa jasad pria yang ditemukan di pintu air Bendungan Engehalde adalah Emmeril Kahn Mumtadz.

Konfirmasi ini disampaikan Kepolisian Bern lewat rilis resmi yang diunggah pada Kamis (9/6/2022) malam waktu Indonesia. Disebutkan bahwa jenazah Eril ditemukan di cekungan Bendungan Engehalde pada Rabu (8/6/2022) pagi waktu setempat.

Bendungan Engehalde sendiri merupakan fasilitas pendukung pembangkit listrik tenaga air yang berjarak sekitar 5,1 kilometer dari titik awal renang Eril di Sungai Aare.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI