Pengamat Sebut Anies Baswedan Kecipratan Popularitas dan Efek Elektoral Dari Gelaran Formula E

Selasa, 07 Juni 2022 | 20:00 WIB
Pengamat Sebut Anies Baswedan Kecipratan Popularitas dan Efek Elektoral Dari Gelaran Formula E
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kedua kanan), bersama Chief Championship Officer Formula E Alberto Longo (kanan) meninjau paddock tim balap Formula E di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Jakarta, Jumat (3/6/2022). [ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/rwa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagaimana diketahui sebelumnya, ajang balapan formula E yang diselenggarakan di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, pada Sabtu (4/6/2022) dinilai sukses diselenggarakan.

Acara tersebut juga dihadiri Presiden Joko Widodo, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, Ketua DPR RI Puan Maharani, Kapolri Jenderal Listyo Sigit dan sejumlah politisi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI