Pengertian, Cara Membuat, dan Contoh Surat Kuasa

Farah Nabilla Suara.Com
Minggu, 05 Juni 2022 | 14:45 WIB
Pengertian, Cara Membuat, dan Contoh Surat Kuasa
Ada cara untuk membuat surat kuasa yang baik dan benar.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Yang bertanda tangan dibawah ini:Nama Mahasiswa/Siswa:NIM:Tempat & Tanggal Lahir:Program Studi/Jurusan:Fakultas:Alamat:

Selanjutnya disebut dengan Pemberi Kuasa.Memberikan kuasa sepenuhnya kepada:Nama:NIK:Tempat & Tanggal Lahir;Alamat:

Selanjutnya disebut dengan Penerima Kuasa.

Untuk mengurus pengambilan Ijazah asli Pemberi Kuasa beserta kelengkapan tanda kelulusan lainnya yang dikeluarkan oleh …………… Hal-hal yang menjadi akibat dari pelimpahan Surat Kuasa ini akan ditanggung sepenuhnya oleh pihak Pemberi Kuasa.

Demikian Surat Kuasa ini kami buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada paksaan dari pihak manapun dan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

………, ../../….Pemberi Kuasa Penerima Kuasa(materai) (materai)

6. Surat Kuasa Perpanjang STNK

Yang bertanda tangan dibawah ini:Nama :Tempat, tanggal lahir :Nomor KTP :Alamat :

Memberi kuasa kepada:Nama :Tempat, tanggal lahir :Nomor KTP :Alamat :

Baca Juga: Contoh Surat Kuasa Pengurusan STNK: Bisa untuk Motor dan Mobil, Ini Syarat-syaratnya

Untuk Melakukan Pengurusan pembayaran Pajak STNK Tahunan dengan identitas sebagai berikut:Jenis kendaraan :No. Polisi :Merk/Tipe :Tahun :Atas Nama :

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI