5 Doa Mustajab Latin dan Artinya, Bacalah Rutin Agar Keinginan Terkabul

Kamis, 02 Juni 2022 | 13:10 WIB
5 Doa Mustajab Latin dan Artinya, Bacalah Rutin Agar Keinginan Terkabul
Ilustrasi Berdoa - 5 Doa Mustajab yang Mendorong Terkabulnya Setiap Keinginan (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Memanjatkan doa menjadi salah satu bentuk ikhtiar dalam mewujudkan keinginan serta impian kita. Sebagai umat muslim sangat dianjurkan untuk membaca doa. Rasulullah SAW pun mengajarkan beberapa doa mustajab agar keinginan kita segera dikabulkan oleh Allah SWT. 

Dengan berdoa juga menjadikan kita mengakui bahwa kita adalah makhluk yang lemah di hadapan Allah. Hanya Dia-lah satu-satunya dzat yang dapat menolong. Allah SWT berfirman dalam Al-Quran surat Al Mu’min ayat 60 yang artinya: 

“Dan Tuhanmu berfirman: “Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Kuperkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang menyombongkan diri dari menyembah-Ku akan masuk neraka Jahannam dalam keadaan hina dina.” (QS. Al Mu’min: 60) 

Dalam mengabulkan doa, Allah memiliki kebijakan sendiri ada yang langsung dikabulkan ada pula yang harus menunggu lama bahkan ada keinginan yang diberikan kelak ketika di akhirat. Lantas apa saja doa mustajab yang menjadikan keinginan kita dapat tercapai? Simak dan amalkan bacaan doa-doa di bawah ini. 

5 Doa Mustajab 

1. Surat Al-Fatihah 

Surat Al-Fatihah menjadi surat yang wajib dibaca ketika kita mengerjakan sholat fardhu. Selain itu, surat Al-Fatihah dipercaya menjadi doa yang mustajab untuk mengabulkan keinginan. Berikut ini bacaan surat Al-Fatihah: 

• Bismillahir-rahmanir-rahimDengan nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang. 

• Al-hamdu lillahi rabbil-'alaminSegala puji bagi Allah, Tuhan seluruh alam. 

Baca Juga: Niat Sholat Hajat, Lengkap dengan Tata Cara dan Doa Setelah Sholat Hajat

• Ar-rahmanir-rahimYang Maha Pengasih, Maha Penyayang. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI