"Keputusan akan saya dengar dari bapak-ibu (relawan). Semua saya ajak bicara, jangan tergesa-gesa karena dinamika politik sekarang ini masih belum jelas. Partai apa mencalonkan siapa belum jelas sehingga jangan sampai keliru (memilih). Kalau sudah ada (calon yang jelas), saya jadi enak (menyebut nama), kalau ndesek (mendesak) saya, saya nanti keprucut (salah omong). Sekali lagi ojo kesusu disik," katanya.
Bambang Pacul Sebut Ada Indikasi Kuat Megawati dan Jokowi akan Dijauhkan; Itu Sudah Terjadi Sejak Lama
Selasa, 31 Mei 2022 | 19:39 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Kata Fedi Nuril Soal Heboh Ijazah Palsu Jokowi Dibawa ke Ranah Hukum
25 April 2025 | 11:44 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI