Cari PTS Terbaik? Begini Cara Memilihnya

Selasa, 24 Mei 2022 | 10:00 WIB
Cari PTS Terbaik? Begini Cara Memilihnya
Universitas Gunadarma. (Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kamu bisa mengunjungi beberapa website resmi pemeringkatan lembaga seperti Kemenristekdikti, Webometrics, QS World University Rankings, The World University Rankings, dan masih banyak lagi.

Dari beberapa cara di atas, mungkin sekarang kamu sudah tidak kebingungan lagi menentukan tempat kuliah. Biar kamu punya  banyak referensi, berikut ini beberapa daftar universitas swasta yang bagus di Indonesia. Ada apa saja, ya?

  • Universitas Telkom
  • Universitas Bina Nusantara (BINUS)
  • Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
  • Universitas Gunadarma
  • Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
  • Universitas Islam Indonesia
  • Universitas Pelita Harapanñ
  • Universitas Surabaya

Selain nama-nama kampus di atas, tentunya masih banyak universitas swasta yang bagus di Indonesia yang bisa kamu jadikan pilihan. 

Intinya, baik dalam memilih PTN atau PTS, kamu harus membuat riset terlebih dahulu agar menemukan yang paling baik, berkualitas, dan sesuai dengan kebutuhanmu, ya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI