Siapkan SDM Digital Andal, Kominfo Sediakan Pelatihan dan Kerja Sama dengan 8 Universitas Ternama Dunia

Kamis, 19 Mei 2022 | 15:41 WIB
Siapkan SDM Digital Andal, Kominfo Sediakan Pelatihan dan Kerja Sama dengan 8 Universitas Ternama Dunia
Menkominfo, Johnny G Plate. (Dok: Kominfo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tahun ini setidaknya ada 550 kuota bagi peserta DLA. Program pelatihan dan pendidikan di atas demi membantu memenuhi kebutuhan digital skills di Indonesia yang dari tahun ke tahun terus meningkat. 

Kominfo juga menyiapkan program beasiswa pendidikan formal pada jenjang Program Master (S2). Menurut Menkominfo tahun ini Beasiswa Program Master (S2) di bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi terbuka bagi 200 putra-putri terbaik bangsa.

“Program ini terbuka untuk masyarakat yang bekerja di sektor TIK, aparatur pemerintah pusat dan daerah, serta TNI dan Polri, yang ingin melanjutkan studi di perguruan tinggi terbaik dalam maupun luar negeri,” ujarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI