Gegara Jalan Licin Infrastruktur Terbatas, Gubernur NTB Kepleset Terguling Saat Kunjungi Warga, Publik: Kode Minta Jalan

Jum'at, 13 Mei 2022 | 13:17 WIB
Gegara Jalan Licin Infrastruktur Terbatas, Gubernur NTB Kepleset Terguling Saat Kunjungi Warga, Publik: Kode Minta Jalan
Momen gubernur terguling (Intagram/memomedsos)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Momen gubernur terguling (Intagram/memomedsos)
Momen gubernur terguling (Intagram/memomedsos)

Video tersebut tentu mengundang berbagai respons dari warganet.

"Testimoni jalanan jelek pak," komentar warganet.

"Kode minta dibikinin jalan," imbuh warganet lain.

"Apalagi warga pak, tiap hari lewat situ, ini baru sekali aja langsung nyungsep," tulis warganet di kolom komentar.

"Supaya bapak merasakan apa yang masyarakat setempat rasakan," tambah waganet lain.

"Habis ini langsung dibangun jalan bagus, amin," balas lainnya.

Saat berita ini dibuat, video tersebut telah sidukai ribuan kali dan bisa ditonton di sini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI