Legislator PDIP Minta Pendemo Tidak Angkat Isu Pemakzulan Jokowi

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Jum'at, 13 Mei 2022 | 04:05 WIB
Legislator PDIP Minta Pendemo Tidak Angkat Isu Pemakzulan Jokowi
Presiden Jokowi. (Foto: Muchlis Jr/Biro Pers Sekretariat Presiden)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, sejumlah elemen masyarakat dari buruh, seperti Gerakan Buruh Bersama Rakyat (Gebrak), akan menggelar kembali demo besar pada tanggal 21 Mei 2022, bertepatan dengan momentum reformasi. Aksi itu puncak dari rangkaian gelombang unjuk rasa di berbagai daerah. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI