6 Fakta Wisatawan Meninggal Dunia Saat Perjalanan ke Puncak, Diduga karena Kelelahan

Rabu, 04 Mei 2022 | 14:20 WIB
6 Fakta Wisatawan Meninggal Dunia Saat Perjalanan ke Puncak, Diduga karena Kelelahan
Sejumlah kendaraan memadati Simpang Gadog, Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (3/5/2022). ANTARA FOTO/Arif Firmansyah
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Warga Diimbau Istirahat Jika Capek

Polres Bogor mengimbau wisatawan maupun pemudik yang melintas di jalur Puncak, Bogor, untuk istirahat jika mengalami kelelahan. Warga didorong tidak nekat meneruskan perjalanan untuk mencegah kasus serupa.

6. Sediakan Pos Layanan

Satlantas Polres Bogor menyediakan pos layanan yang dapat dipakai pengguna jalan untuk beristirahat sejenak. Polisi juga selalu standby mengatur lalu lintas di pos pengaturan dan pengamanan di sepanjang jalur Puncak.

Kontributor : Alan Aliarcham

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI