Dapat Dukungan dari Parpol, Jalan Anies Baswedan Maju di Pilpres 2024 Dinilai Makin Lancar

Rabu, 27 April 2022 | 14:37 WIB
Dapat Dukungan dari Parpol, Jalan Anies Baswedan Maju di Pilpres 2024 Dinilai Makin Lancar
Anies Baswedan bicara di acara U20 Sherpa Meeting
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

PDI Perjuangan sebanyak 66,8 persen menyatakan dukungan ke Ganjar dan 6,3 persen ke Puan Maharani. Selain itu, ada 11 persen yang memilih Prabowo.

Sementara itu untuk Nasdem, kata Yunarto, suara pemilih  masih terpecah. Menurut survei, sebanyak 33,3 persen memilih Anies Baswedan dan 32,3 persen Ganjar Pranowo.

Angka ini menarik bagi NasDem yang akan melakukan Rakernas, dengan keterbelahan (suara dukungan), dengan angka yang cukup seimbang,” kata Yunarto.

Menurut Yunarto, simpatisan Demokrat menjagokan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Anies Baswedan. Keduanya mendapatkan suara 30,6 persen atau sama besar dari para simpatisan Demokrat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI