THR Lebaran 2022 Datang, Jangan Kalap, Inilah Cara Agar Lebih Bermanfaat

Rabu, 20 April 2022 | 11:08 WIB
THR Lebaran 2022 Datang, Jangan Kalap, Inilah Cara Agar Lebih Bermanfaat
Ilustrasi mendapatkan uang THR. (Dok: Pegadaian)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pengundian hadiah dilakukan dalam dua periode transaksi yaitu Maret- Juli 2022 dan Agustus - Desember 2022. Tak hanya menabung melalui outlet Pegadaian seluruh Indonesia, program Tantangan Emas 20 Gram juga berlaku untuk transaksi di aplikasi Pegadaian Digital, Pegadaian Syariah Digital, Agen Pegadaian serta channel-channel Tabungan Emas Pegadaian lainnya seperti Shopee, LinkAja, Bareksa, dan Traveloka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI