Insiden Penembakan Di AS Terulang Lagi, Kali Ini Sasar Stasiun Bawah Tanah, Belasan Orang Terluka

Bangun Santoso Suara.Com
Rabu, 13 April 2022 | 11:17 WIB
Insiden Penembakan Di AS Terulang Lagi, Kali Ini Sasar Stasiun Bawah Tanah, Belasan Orang Terluka
Ilustrasi penembakan. (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Presiden AS Joe Biden telah diberitahu tentang penembakan itu, kata juru bicara Gedung Putih Jen Psaki.

"Staf senior Gedung Putih menghubungi Walikota (Eric) Adams dan Komisaris Polisi Sewell untuk menawarkan bantuan apa pun yang diperlukan," kata Psaki di Twitter.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI