Kocak! Beli Ganja Tapi Dikasih Daun Tanaman Hias, Tukang Ojek Lapor Polisi

Selasa, 29 Maret 2022 | 14:33 WIB
Kocak! Beli Ganja Tapi Dikasih Daun Tanaman Hias, Tukang Ojek Lapor Polisi
Pengedar ganja menjadi korban penipuan bandar yang malah memberinya daun tanaman hias, sehingga ia melaporkannya ke polisi. (Instagram/@kabarnegri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Anggota polisi malah bingung tujuh putaran mendengarkan laporan si hijau ini..." sambungnya.

Tentu saja bukan hanya polisi, warganet yang menonton konten ini juga dibuat pening karena seorang pengedar narkoba baru saja sukarela melaporkan diri ke polisi.

Senada dengan polisi yang terdengar tertawa di video, warganet juga ikut dibuat terbahak dengan sikap polos pemuda korban penipuan tersebut.

"Eh jadi laporannya diterima dan langsung dijadikan tersangka," komentar warganet.

"Hahaha ngapain pulak dia lapor ke polisi," kata warganet, tidak habis pikir dengan langkah yang ditempuh sang tukang ojek.

"Mau ditahan gak ada barang bukti, gak ditindak lanjuti tapi ada unsur penipuan, au ahh mending bikin BAKWAN REBUS," ujar warganet.

"Mau jadi mafia tapi mentalnya ga siap," imbuh warganet.

"Menyerahkan diri dengan terhormat," tutur warganet.

"Bener bener aneh ini Pengaduan," timpal yang lainnya.

Baca Juga: Viral Video Pasangan Remaja Kepergok Bermesraan di Kamar, Ditonton 200 Ribu Orang

Untuk video selengkapnya bisa ditonton di sini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI