Doa Ziarah Kubur Bagi Wanita Haid, Ikuti Panduan Berikut Agar Tidak Salah saat Nyekar!

Sabtu, 26 Maret 2022 | 17:41 WIB
Doa Ziarah Kubur Bagi Wanita Haid, Ikuti Panduan Berikut Agar Tidak Salah saat Nyekar!
doa ziarah kubur bagi wanita haid [ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Wabdìlhu daaran khaìran mìn daarìhì wa zaujan khaìran mìn zaujìhì. Wa adkhìlhul jannata wa aìdzhu mìn adzabìl qabrì wa mìn adzabìnnaarì wafsah lahu fì qabrìhì wa nawwìr lahu fìhì.

Artinya: “Ya Allah, ampunilah dan berikanlah rahmat padanya. Maafkan kesalahannya, berikan kehormatan, lapangkanlah jalannya. Mandikan dia dengan air dan embun. Sucikanlah ia dari kesalahan dan dosa selayaknya Engkau membersihkan baju putih dari kotoran. 

Berikanlah rumah yang lebih baik dari rumahnya, pasangan yang lebih baik dari pasangannya. Masukkan ia dalam surgaMu dan berikanlah perlindungan baginya dari adzab kubur dan neraka. Luaskanlah kuburnya dan terangilah ia di dalam sana.“

Demikian itu penjelasan berkaitan doa ziarah kubur bagi wanita haid yang dapat disarikan dari berbagai sumber. Semoga bermanfaat. 

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI