Contohnya, jika kamu mendaftar jalur UTBK SBMPTN di laman KIP Kuliah, maka itu artinya kamu memproses agar bisa terdaftar sebagai peserta UTBK SBMPTN dengan KIP Kuliah. Dengan begitu, kamu bisa mendapat gratis biaya ujian.
Itulah penjelasan seputar KIP Kuliah untuk UTBK SBMPTN 2022, mulai dari jadwal, syarat daftar hingga besaran bantuan yang diterima peserta.